You are here
DIBUKA: Program Pelatihan dan Sertifikasi Penyuntingan dan Penulisan Naskah 2023
Direktorat Pendidikan Profesi dan Kompetensi UNY unit Pelatihan dan Kompetensi menawarkan berbagai program pelatihan edisi bulan Maret-April 2023, diantaranya program pelatihan dan sertifikasi Penyuntingan dan Penulisan Naskah sebagai berikut:
PELATIHAN PENYUNTINGAN NASKAH
PERSYARATAN:
- Memiliki ijazah minimum D-2/Semester 4 dari Fakultas Ilmu Budaya/Ilmu Komunikasi/Penerbitan.
- Memiliki sertifikat pelatihan berbasis kompetensi pada klister Editing (Penyuntingan) Naskah; atau
- Tenaga kerja pada jabatan Editor (Penyuntingan) Naskah yang bekerja dengan pengalaman minimum 3 (tiga) tahun secara berkelanjutan.
- Mengisi link pendaftaran http://bit.ly/3Fv3sNR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
PELATIHAN PENYUNTINGAN SUBSTANTIF
PERSYARATAN:
- Memiliki ijazah minimum D-2/Semester 4 dari Fakultas Ilmu Budaya/Ilmu Komunikasi/Penerbitan.
- Memiliki sertifikat pelatihan berbasis kompetensi pada Klaster Editing (Penyuntingan) Substantif.
- Tenaga kerja pada jabatan Editor (Penyuntingan) Substantif yang bekerja dengan pengalaman minimum (lima) tahun secara berkelanjutan.
- Mengisi link pendaftaran http://bit.ly/3Fv3sNR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
PELATIHAN PENULISAN BUKU NON FIKSI
PERSYARATAN:
- Memiliki ijazah minimum D-2/Semester 4 dari Fakultas Ilmu Budaya/Ilmu Komunikasi/Penerbitan.
- Memiliki sertifikat pelatihan berbasis kompetensi pada klaster Penulisan Buku Nonfiksi; atau
- Tenaga kerja sebagai Penulis Buku Nonfiksi yang bekerja dengan pengalaman minimum 3 (tiga) tahun secara berkelanjutan.
- Mengisi link pendaftaran http://bit.ly/3Fv3sNR
Kontak Kami
Copyright © 2025,